NEWS UPDATE :  
SDN 41 PLUS BANYUASIN III

Berita

Simulasi Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK)

Mulia Agung -  Senin, 18 Oktober 2021 peserta didik kelas 5 kembali melaksanakan Simulasi Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK). Simulasi ANBK kali ini dengan jumlah peserta lebih banyak, yakni 30 peserta didik kelas 5.Peserta dipilih secara acak oleh sistem sebagai responden....

Selengkapnya

Suasana Hari Pertama Ujian Sekolah Tahun Pelajaran 2020-2021

Senin, 19 April 2021 SDN 41 Plus Banyuasin III mulai menyelenggarakan Ujian Sekolah (US) Tahun Pelajaran 2020/2021. Hari pertama US berlangsung lancar. Peserta didik nampak bersemangat mengikuti ujian.Ujian ini diikuti oleh seluruh peserta didik dari total 33 peserta didik kelas...

Selengkapnya